Peringatan Hari Kesetiakawanan Sosial Nasional
29 Desember 2021
admin
Dibaca 214 Kali
KresnoNews - Dalam rangka memperingati Hari Kesetiakawanan Sosial Nasional (HKSN) tahun 2021, Pekerja Sosial Masyarakat (PSM) Kresnomulyo menghadiri upacara yang digelar Pemerintah Kabupaten Pringsewu yang bertempat di Lapangan Pemerintah Kabupaten Pringsewu.
*admin
Komentar baru terbit setelah disetujui Admin